Cerita Sukses Pelatihan Renstra BLUD Puskesmas Cakung
Pelatihan penyusunan dokumen Rencana Strategis (Renstra) Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) untuk Puskesmas Cakung telah sukses diselenggarakan pada tanggal 15-18 Juli 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di Yogyakarta dan diikuti oleh 10 peserta pejabat pengelola keuangan BLUD Puskesmas Cakung. Pelatihan ini menjadi langkah awal yang strategis dalam memperkuat perencanaan jangka menengah serta memastikan arah pelayanan kesehatan […]
Cerita Sukses Pelatihan Renstra BLUD Puskesmas Cakung Read More »








